Juventus Jalin Kemitraan di Indonesia dengan Merek Tekenal Italia

VIVA â€" Juventus dan Ariston telah memperpanjang kemitraan regional mereka di Indonesia. Pembaruan ini memperkuat ikatan antara kedua brand, setelah pengumuman kemitraan pertama yang terjadi di China pada Januari 2021.

Ariston, merek terkemuka dan internasional dari Ariston Thermo Group, dan Juventus sekali lagi bergabung di Indonesia, menandatangani kemitraan regional mulai September 2021.

Dengan kemitraan regional ini, kedua merek Italia telah mengedepankan dua ambisi mereka untuk tumbuh dan berkembang, memastikan kinerja tinggi: mengejar tantangan baru, mencari hasil dan kesuksesan yang luar biasa dengan tekad, ketekunan, kerja tim, dan memanfaatkan kemampuan mereka sendiri.

Juventus

Melalui klaim iklan kemitraan, “Challenges Deserve Champions”, kesepakatan bersama ini dengan sempurna merangkum pola pikir yang sama-sama dimiliki oleh kedua perusahaan.

Related Posts

0 Response to "Juventus Jalin Kemitraan di Indonesia dengan Merek Tekenal Italia"

Post a Comment